Seluruh cerita Batara Rama ini berupa tembang. Dalam cerita ini tiap judul lagu merupakan judul bab cerita. Macam-macam tembang dalam cerita Batara Rama ini antara lain: 1. Dandanggula, menceritakan asal usul Dasamuka dan ketiga saudaranya, 2. Pangkur, menceritakan semua raksasa dikalahkan oleh Rama dan Lesmana, 3. Asmaradana, menceritakan perjalanan pulang Rama ke Ayodya, Rama ditantang oleh s…